3. Tampil balasan dari OJK
Nantinya akan menampilkan sejumlah keterangan mengenai cara melakukan pengecekan status legalitas pinjol dan jam operasional layanan pengaduan.
Baca juga: 6 Aplikasi Pinjol Legal Ini Terancam Dicabut Izinnya oleh OJK, Nasabah Galbay Pasti Happy!
4. Ketik nama layanan pinjol yang ingin dicari
Ketik nama layanan pinjol yang ingin Anda cari tahu melalui kolom chat tersebut.
5. Lalu kirim
Jika sudah, lau Anda kirim dan tunggu sekitar 5 detik hingga chatbot mengirim balasan hingga OJK akan memberitahukan legalitas layanan pinjol yang dicari tahu.
Untuk berkonsultasi dengan petugas dapat mengetik hastag #HUBUNGIPETUGAS di kolom chat.Layanan ini beroperasi setiap hari Senin hingga Jumat mulai pukul 07.40-15.40 WIB.
Apabila menemukan adanya layanan pinjol ilegal yang berpotensi mengundang kerugian bisa melaporkan melalui kanal aduan.
Selamat mencoba. (*)
Editor : RC 021Sumber : YouTube Kompascom Reporter on Location