Disaksikan Puluhan Jamaah, Tiga Mualaf Sempurnakan Hidayah Islam di Masjid Agung An-Nur Pekanbaru

×

Disaksikan Puluhan Jamaah, Tiga Mualaf Sempurnakan Hidayah Islam di Masjid Agung An-Nur Pekanbaru

Bagikan berita
Disaksikan Puluhan Jamaah, Tiga Mualaf Sempurnakan Hidayah Islam di Masjid Agung An-Nur Pekanbaru
Disaksikan Puluhan Jamaah, Tiga Mualaf Sempurnakan Hidayah Islam di Masjid Agung An-Nur Pekanbaru

"Saat ini saya juga dekat dengan seorang muslimah dan ingin melangsungkan hubungan ini di tahun depan dengan tuntunan ajaran Islam," tambahnya.

Terakhir, Watilia Buulolo, seorang ibu rumah tangga, juga menjelaskan keinginannya untuk memeluk Islam. Ia menyebutkan bahwa keinginannya tersebut muncul karena ingin mengikuti ajaran suaminya yang telah memeluk Islam sejak awal pernikahan mereka.

"Saya sudah menikah, suami saya Islam, dan saya ingin berbakti kepada suami, semoga mendapatkan keridhaan melalui tuntunan Islam," ucap Watilia dengan haru.

Usai mendengarkan penjelasan dari masing-masing mualaf, mereka mengikrarkan syahadat yang disambut dengan takbir dan doa bersama dari jamaah yang hadir.

Ustaz Rubianto turut berpesan kepada para mualaf agar senantiasa istiqamah dalam memperdalam pemahaman tentang Islam, termasuk dalam menjalankan wudhu, shalat lima waktu, dan shalat sunnah, serta tetap berbakti kepada orang tua.

"Penting untuk menghormati orang tua, meskipun mereka mungkin berbeda keyakinan, kecuali dalam perkara yang bertentangan dengan tauhid atau diajak kembali kepada agama lama," pesan Ustaz Rubianto.

Momen pengucapan syahadat ini diakhiri dengan doa bersama dan doa dari salah satu mualaf, serta pembagian bingkisan untuk para mualaf.(*)

Editor : Editor Riau
Komisi Pemilihan Umum Provinsi Riau
Bagikan

Berita Terkait
Terkini