Dirlantas Polda Riau Gaungkan Pilkada Damai Lewat Lomba Burung Berkicau Dirlantas Cup II

×

Dirlantas Polda Riau Gaungkan Pilkada Damai Lewat Lomba Burung Berkicau Dirlantas Cup II

Bagikan berita
Dirlantas Polda Riau Gaungkan Pilkada Damai Lewat Lomba Burung Berkicau Dirlantas Cup II
Dirlantas Polda Riau Gaungkan Pilkada Damai Lewat Lomba Burung Berkicau Dirlantas Cup II

Ia mengingatkan para peserta lomba untuk selalu patuh terhadap aturan lalu lintas, menggunakan helm SNI, sabuk pengaman, dan tidak menggunakan ponsel saat berkendara.

"Kami minta semua peserta dan masyarakat tetap memprioritaskan keselamatan dalam berlalu lintas. Mari kita wujudkan Pilkada Riau 2024 yang aman dengan menjaga ketertiban dan keselamatan di jalan raya," pungkasnya.

Sementara itu, Tony, seorang peserta lomba asal Kecamatan Mandau, Duri, mengapresiasi penyelenggaraan acara ini.

"Lomba ini sangat profesional dan kami puas. Selain menyalurkan hobi, kegiatan ini juga menjadi ajang silaturahmi bagi kami sesama pecinta burung berkicau. Terima kasih kepada Bapak Dirlantas dan seluruh panitia," ujar Tony.

Kegiatan lomba yang dimulai sejak pukul 09.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB berlangsung dengan tertib dan lancar, serta disambut antusias oleh para peserta dan masyarakat yang hadir.(*)

Editor : R. Zikri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini