PHR dan STP Riau Tingkatkan Kapasitas SDM Pariwisata di Hutan Adat Imbo Putui, Kampar

×

PHR dan STP Riau Tingkatkan Kapasitas SDM Pariwisata di Hutan Adat Imbo Putui, Kampar

Bagikan berita
_Tim CSR PHR dan STP Riau bersama peserta Pelatihan dan Pendampingan Penguatan Kapasitas SDM Pariwisata dan Kelembagaan Desa Wisata, Petapahan, Kampar, Kamis (3/10/2024). Hutan Adat Imbo Putui menjadi salah satu potensi wisata yang dapat dikembangkan
_Tim CSR PHR dan STP Riau bersama peserta Pelatihan dan Pendampingan Penguatan Kapasitas SDM Pariwisata dan Kelembagaan Desa Wisata, Petapahan, Kampar, Kamis (3/10/2024). Hutan Adat Imbo Putui menjadi salah satu potensi wisata yang dapat dikembangkan

"Program TJSL ini bertujuan untuk meningkatkan SDM dan memperkuat kelembagaan desa wisata dalam mengelola dan mengembangkan potensi lokal," ungkapnya.

Lebihlanjut, Kepala Desa Petapahan, Said Aidil Usman, menyampaikan apresiasinya atas dukungan PHR terhadap pengembangan desa wisata di Hutan Adat Imbo Putui.

"Kami berharap program ini berkelanjutan dan memberikan dampak positif bagi masyarakat desa Petapahan," imbuhnya.

Melalui pelatihan ini, masyarakat diharapkan dapat memanfaatkan keterampilan dan pengetahuan yang diperoleh untuk mengembangkan ekowisata Hutan Adat Imbo Putui, sehingga dapat berjalan dengan baik dan memberikan manfaat bagi desa.

Editor :
Bagikan

Berita Terkait
Terkini