Eviyanti menegaskan, keamanan dan kelancaran operasional di area Obvitnas merupakan prioritas utama bagi PHR.
"Kami juga bekerja sama dengan aparat keamanan untuk melakukan pengawasan dan penertiban terhadap pelanggaran," pungkasnya.Terakhir, masyarakat diimbau untuk segera melaporkan kepada petugas terdekat apabila melihat aktivitas mencurigakan di sekitar area Obvitnas dalam menanggulangi resiko mendadak kedepannya.(*)
Editor :